Pendidikan di Kaltim Dianggap Harus Meningkatkan Kualitas Dalam Menyambut IKN

Selasa, 24 Oktober 2023 - 17:33 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Rusman Ya'qub Anggota DPRD Kaltim

Foto : Rusman Ya'qub Anggota DPRD Kaltim

ANALISAKALTIM.COM – Pendidikan Kalimantan timur diharapkan dapat meningkatkan kualitasnya, dalam rangka mempersiapkan diri menyongsong perpindahan Ibu kota negara (IKN) di provinsi Kalimantan Timur.

Hal tersebut turut diungkapkan Rusman Ya’qub, Anggota Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan timur menurutnya, taraf penilaian kualitas pendidikan di Kaltim, nantinya akan setara dengan pendidikan di Ibu Kota Baru. Sehingga akan terlahir sumber daya manusia yang berkualitas.

Politisi PPP ini juga mengatakan bahwa, pembangunan satuan pendidikan yang menjadi kewenangan Pemerintah provinsi, seperti SMA, SMK, Madrasah Aliyah dan sederajat, masih bertumpuk pada pusat perkotaan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Seharusnya yang mana harusnya merata di seluruh daerah Kaltim,” jelasnya.

Dirinya menyebut, seharusnya memperhitungkan peningkatan pendidikan lebih cepat dilakukan seperti menghadirkan ketersediaan ruang belajar yang setara dengan jumlah siswa yang terakomodir.

“Terutama kaitannya dengan kehadiran IKN di Kaltim, tentu ini akan menambah spirit untuk lebih mempercepat lahirnya pemerataan satuan pendidikan di seluruh pelosok Kaltim,” pungkasnya. (Advertorial/DPRD Kaltim)

Berita Terkait

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal
John Kenedi: Penerapan QRIS Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan UMKM di PPU
DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK
DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan
Thohiron Tegaskan Pembinaan Atlet Harus Sejalan dengan Pemenuhan Infrastrukturn
DPRD PPU Sebut Kualitas Atlet Tergantung Visi-Misi Kepala Daerah Mendatang
Ishak: Penolakan Pedagang Pindah Bukan Soal Ego Semata
Thohiron Soroti Bonus Atlet yang Kerap Terlambat Dibayarkan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 21:09 WITA

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:57 WITA

John Kenedi: Penerapan QRIS Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan UMKM di PPU

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:34 WITA

DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:02 WITA

DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan

Senin, 14 Oktober 2024 - 21:26 WITA

Thohiron Tegaskan Pembinaan Atlet Harus Sejalan dengan Pemenuhan Infrastrukturn

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:34 WITA

Ishak: Penolakan Pedagang Pindah Bukan Soal Ego Semata

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:02 WITA

Thohiron Soroti Bonus Atlet yang Kerap Terlambat Dibayarkan

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:15 WITA

Ishak: Alih Fungsi Lahan di Babulu ke Sawit Tak Bisa Disalahkan

Berita Terbaru

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishak

Advertorial

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal

Selasa, 15 Okt 2024 - 21:09 WITA

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Thohiron

Advertorial

DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK

Selasa, 15 Okt 2024 - 20:34 WITA

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishak

Advertorial

DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan

Selasa, 15 Okt 2024 - 20:02 WITA