Menjelang HUT Korpri dan Kaltim, Kadispora Gelar Rapat Persiapan Pertandingan Antar Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Kaltim

Senin, 30 Oktober 2023 - 21:09 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Agus Hari Kesuma, Kepala Dinas Pemuda Dan Olahraga Kalimantan Timur

Foto : Agus Hari Kesuma, Kepala Dinas Pemuda Dan Olahraga Kalimantan Timur

ANALISAKALTIM.COM – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) melaksanakan rapat finalisasi rangkaian Hari Ulang Tahun (HUT) Korpri ke-56, yang berlangsung di ruang rapat Dispora Kaltim, Komplek GOR Kadrie Oening, Sempaja.

Agus Hari Kesuma (AHK) Kadispora Kaltim menjelaskan bahwa pada Pekan Olahraga Nasional (PORNAS) Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) lalu ada 10 cabang olahraga (cabor).

“Hari ini kita lakukan rapat persiapan HUT Korpri dan HUT Kaltim terkait dengan badan pembinaan olahraga Korpri,” ujar AHK.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

10 cabor yang dipertandingkan yakni tenis lapangan, tenis meja, catur, voli, basket, futsal, gateball, bulutangkis, seman Korpri dan balap sepeda.

Artinya untuk memperingati hari Korpri dan HUT Kaltim ini, pihaknya menyusun strategi terkait dengan pertandingan antar Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Kaltim.

“Untuk menjaring kembali bibit-bibit kita yang ada di kalangan Aparatur Sipil Nrgara (ASN) dan Pegawai Pemerintahan dengan Perjanjian Kerja (PPPK),” tegasnya.

Agus mengaku bahwa secara nasional PPPK juga bisa ikut serta dalam pertandingan yang kemudian digabung dengan Aparatur Sipil Negara (ASN).

Maka untuk menjaring itu, Dispora Kaltim akan melaksanakan pertandingan pada bulan Desember 2023 mendatang. Diakuinya bahwa kegiatan ini merupakan yang pertama kalinya.

“Iya ini yang pertama selama ini, semua memperebutkan piala Ketua Korpri yakni bu Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kaltim Sri Wahyuni,” jelas AHK.

Tak ada target yang diberikan, AHK mengaku bahwa kegiatan ini selain untuk mecari potensi, juga sekaligus untuk menjalin silaturahmi.

Setelah itu nanti bakal dilanjutkan dengan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Korpri. Setelah berlangsungnya porprov, beberapa atlet yang juara bakal dikirim langsung ke Pornas.

“Pornas tahun kemarin itu di Semarang. Jadi komite ini kan ada delapan, masing-masing komite kan mempunyai cabornya,” pungkasnya.(ADV/Dispora Kaltim)

Berita Terkait

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal
John Kenedi: Penerapan QRIS Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan UMKM di PPU
DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK
DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan
Thohiron Tegaskan Pembinaan Atlet Harus Sejalan dengan Pemenuhan Infrastrukturn
DPRD PPU Sebut Kualitas Atlet Tergantung Visi-Misi Kepala Daerah Mendatang
Ishak: Penolakan Pedagang Pindah Bukan Soal Ego Semata
Thohiron Soroti Bonus Atlet yang Kerap Terlambat Dibayarkan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 21:09 WITA

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:57 WITA

John Kenedi: Penerapan QRIS Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan UMKM di PPU

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:34 WITA

DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:02 WITA

DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan

Senin, 14 Oktober 2024 - 21:26 WITA

Thohiron Tegaskan Pembinaan Atlet Harus Sejalan dengan Pemenuhan Infrastrukturn

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:34 WITA

Ishak: Penolakan Pedagang Pindah Bukan Soal Ego Semata

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:02 WITA

Thohiron Soroti Bonus Atlet yang Kerap Terlambat Dibayarkan

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:15 WITA

Ishak: Alih Fungsi Lahan di Babulu ke Sawit Tak Bisa Disalahkan

Berita Terbaru

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishak

Advertorial

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal

Selasa, 15 Okt 2024 - 21:09 WITA

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Thohiron

Advertorial

DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK

Selasa, 15 Okt 2024 - 20:34 WITA

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishak

Advertorial

DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan

Selasa, 15 Okt 2024 - 20:02 WITA