Harapan Sigit Wibowo Kepada Kepala BI Perwakilan Kaltim Yang Telah di Kukuhkan

Jumat, 10 November 2023 - 21:30 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Sigit Wibowo, Wakil Ketua DPRD Kaltim

Foto : Sigit Wibowo, Wakil Ketua DPRD Kaltim

ANALISAKALTIM.COM – Pengukuhan terhadap Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) telah dilaksanakan beberapa waktu lalu.

Diketahui, Pengukuhan ini dalam rangka, Budi Widihartanto resmi menggantikan Ricky Perdana Gozali yang kini menjabat sebagai Kepala Perwakilan BI Provinsi Sumatera Selatan.

Wakil Ketua DPRD Kaltim, Sigit Wibowo mendorong Kepala Perwakilan BI Kaltim agar dipercepat pertumbuhan ekonomi dan sektor lain di daerah, terutama program Qris agar lebih bermanfaat bagi masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Percepatan pertumbuhan ekonomi di daerah, bisa lebih bermanfaat bagi masyarakat,” kata Sigit Wibowo.

Selain itu, ia juga menyebut bahwa, upacara pengukuhan ini merupakan proses rutin yang dilaksanakan sebagai bagian dari program kepemimpinan di BI.

“Mewakili DPRD Kaltim, saya mengucapkan selamat pada Budi Widihartanto semoga dengan kehadiran di Kaltim bisa membantu perekonomian Kaltim,” ucap Sigit Wibowo.

Politisi PAN ini berharap, pimpinan baru BI segera berkoordinasi dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait dan Pemprov Kaltim, demi membangun program yang memberikan kemudahan masyarakat Kaltim.

“Koordinasi semua dengan seluruh Forum Komunikasi Pimpinan Daerah
(Forkompimda) dan pihak lainnya, terutama soal program yang digagas BI Kaltim, dan yang jelas koordinasi dari BI mampu mendorong percepatan pertumbuhan ekonomi di daerah,” pungkasnya. (Advertorial/DPRD Kaltim)

Berita Terkait

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal
John Kenedi: Penerapan QRIS Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan UMKM di PPU
DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK
DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan
Thohiron Tegaskan Pembinaan Atlet Harus Sejalan dengan Pemenuhan Infrastrukturn
DPRD PPU Sebut Kualitas Atlet Tergantung Visi-Misi Kepala Daerah Mendatang
Ishak: Penolakan Pedagang Pindah Bukan Soal Ego Semata
Thohiron Soroti Bonus Atlet yang Kerap Terlambat Dibayarkan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 21:09 WITA

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:57 WITA

John Kenedi: Penerapan QRIS Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan UMKM di PPU

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:34 WITA

DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:02 WITA

DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan

Senin, 14 Oktober 2024 - 21:26 WITA

Thohiron Tegaskan Pembinaan Atlet Harus Sejalan dengan Pemenuhan Infrastrukturn

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:34 WITA

Ishak: Penolakan Pedagang Pindah Bukan Soal Ego Semata

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:02 WITA

Thohiron Soroti Bonus Atlet yang Kerap Terlambat Dibayarkan

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:15 WITA

Ishak: Alih Fungsi Lahan di Babulu ke Sawit Tak Bisa Disalahkan

Berita Terbaru

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishak

Advertorial

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal

Selasa, 15 Okt 2024 - 21:09 WITA

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Thohiron

Advertorial

DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK

Selasa, 15 Okt 2024 - 20:34 WITA

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishak

Advertorial

DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan

Selasa, 15 Okt 2024 - 20:02 WITA