Soal Pendidikan di Samarinda, Puji Sebut Walikota Dapat Menyelesaikannya Sebelum Periode Jabatannya Selesai

Kamis, 9 Mei 2024 - 19:21 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Ketua Komisi IV DPRD Kota Samarinda, Sri Puji Astuti. (Foto : AL)

Foto : Ketua Komisi IV DPRD Kota Samarinda, Sri Puji Astuti. (Foto : AL)

ANALISAKALTIM.COM – SAMARINDA – Ketua Komisi IV DPRD Kota Samarinda, Sri Puji Astuti memberi respon terkait persoalan pendidikan dengan masa jabatan Walikota yang akan segera berakhir.

Dirinya optimis hal itu dapat diselesaikan melihat progres pembangunan yang dilakukan Andi Harun Walikota Samarinda cukup signifikan menanjak naik khususnya lingkup pendidikan.

“Saya optimis ya karena jabatan walikota walaupun November selesai, saya kira bisa menyelesaikan,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal tersebut ditanggapi setelah melihat hasil survei kepuasan masyarakat terhadap kinerja walikota Samarinda yang tinggi. Selain itu beberapa Organisasi Perangkat Daerah secara keseluruhan berjalan dengan baik.

“Program-program yang dijalankan masing-masing OPD sudah menunjukkan hasil diharapkan,” ujarnya.

Lebih lanjut, Puji menyampaikan pemerataan pendidikan yang diupayakan dalam hal ini Pemerintah Kota juga dapat berjalan dengan baik. Apalagi hal tersebut ditunjang dengan Peraturan Daerah (Perda) yang dibuat oleh komisi IV DPRD Samarinda berkaitan dengan revisi Perda No. 4 Tahun 2013 yang dapat meningkatkan kesejahteraan guru.

“Walikotanya bagus walaupun tidak seratus persen, Namanya sisi manusianya ada. Namanya politik tapi saya yakin pemerataan Pendidikan masih bisa berjalan dengan bagus,” tuturnya.

“Komisi IV lagi membuat raperta tentang revisi perda no 4 tahnun 2013 setelah kita menenui beberapa kali masalah kesejahteraan guru,” tambahnya.

Akhir, Puji juga berharap turunan-turunan dari pemerintah pusat baik itu undang-undang Pendidikan termasuk pemerataan Pendidikan serta pemetaan zonasi menjadi lebih flesibitas pengeloaan Pendidikan dapat terealisasi.

Menurutnya adanya hal tersebut akan sangat menguntungkan karena pihak pemerintah tinggal membijaksanai kebijakan tersebut. Sehingga persoalan-persoalan mengenai kesejahteraan guru segera teratasi. (AL/Adv/DPRDSamarinda)

Berita Terkait

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal
John Kenedi: Penerapan QRIS Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan UMKM di PPU
DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK
DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan
Thohiron Tegaskan Pembinaan Atlet Harus Sejalan dengan Pemenuhan Infrastrukturn
DPRD PPU Sebut Kualitas Atlet Tergantung Visi-Misi Kepala Daerah Mendatang
Ishak: Penolakan Pedagang Pindah Bukan Soal Ego Semata
Thohiron Soroti Bonus Atlet yang Kerap Terlambat Dibayarkan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Oktober 2024 - 21:09 WITA

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:57 WITA

John Kenedi: Penerapan QRIS Dorong Pertumbuhan Ekonomi dan UMKM di PPU

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:34 WITA

DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK

Selasa, 15 Oktober 2024 - 20:02 WITA

DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan

Senin, 14 Oktober 2024 - 21:26 WITA

Thohiron Tegaskan Pembinaan Atlet Harus Sejalan dengan Pemenuhan Infrastrukturn

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:34 WITA

Ishak: Penolakan Pedagang Pindah Bukan Soal Ego Semata

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:02 WITA

Thohiron Soroti Bonus Atlet yang Kerap Terlambat Dibayarkan

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:15 WITA

Ishak: Alih Fungsi Lahan di Babulu ke Sawit Tak Bisa Disalahkan

Berita Terbaru

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishak

Advertorial

DPRD PPU: Pedagang Tolak Relokasi Pasar Waru Sejak Awal

Selasa, 15 Okt 2024 - 21:09 WITA

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Thohiron

Advertorial

DPRD PPU Apresiasi Rencana Inventarisasi Budaya oleh Kemenko PMK

Selasa, 15 Okt 2024 - 20:34 WITA

Foto : Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishak

Advertorial

DPRD PPU Dorong Pembangunan TPI untuk Kesejahteraan Nelayan

Selasa, 15 Okt 2024 - 20:02 WITA